Kamis, 27 Juni 2013

manfaat software Wondershare Quiz Creator

 
A.   Kegunaan software Wondershare Quiz Creator.
Wondershare Quiz Creator adalah software yang dapat membantu dan mempermudah dalam membuat kuis atau soal dalam bentuk essai, multiple, choice dan lain-lain dengan mudah dan cepat. Nantinya hasil dari kuis atau soal yang dibuat dapat disimpan dengan format doc dan flash (swf) yang bisa di share dengan teman-teman via email atau diupload di intenet untuk didownload.

B.     Kelebihan dan Kekurangan dari software Wondershare Quiz Creator.
Kelebihan:
-          Mudah dalam penggunaanya.
-          Dapat membuat berbagai model soal (pilihan ganda, essay, benar salah, dan masih ada lagi)

Kelemahan:
-          Sangat disayangkan kadang kala software ini dibeberapa komputer tidak mampu menampilkan preview (tidak kompatibel), mungkin karena program ini bekerja dengan bantuan program lain seperti menginduk pada ms office dan flash player.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar